

Black Bay 54
Menghormati jam tangan selam pertama TUDOR
Black Bay 54 merupakan representasi paling autentik dari jam tangan selam pertama TUDOR, referensi 7922. Dengan ukuran 37 mm, jam tangan ini mempertahankan proporsi klasik masa lalu namun dilengkapi mesin Manufacture Calibre MT5400 dan ketahanan air hingga 200 meter.