How-to
-
Gaya Maksimal dengan Strap Suede
Read moreStrap suede bisa mendongkrak sebuah tampilan dari jam tangan dan juga bisa memberikan karakter yang kuat. Strap dengan berbahan suede ini menjadi pilihan populer pada jam tangan sport chronograph, jam tangan vintage, dan juga jam tangan dengan tampilan elegan. Apapun jam tangan Anda, strap suede merupakan strap yang paling cocok jika Anda mencari kenyamanan dalam […]
-
Pentingnya Membersihkan Jam Tangan di Tengah Pandemi
Read moreIni dia beberapa cara membersihkan jam tangan yang tepat. Selain melakukan social distancing dan berdiam diri di rumah. Di tengah pandemi COVID-19 ini, tindakan kebersihan juga perlu ditingkatkan dalam kehidupan sehari-hari untuk meminimalisir agar virus tidak menyebar dengan cepat. Hal ini juga berlaku pada jam tangan. Anda harus tetap menjaga kebersihan jam tangan Anda agar […]
-
Komplikasi Moonphase dan Bagaimana Cara Kerjanya
Read moreMatahari mungkin merupakan pusat tata surya, tetapi di Bumi, Bulan memiliki banyak pengaruh. Selain memberikan pantulan cahaya Matahari pada malam hari, Bulan adalah satelit alami Bumi satu-satunya dan merupakan satelit terbesar kelima dalam Tata Surya. Pengaruh gravitasi Bulan menyebabkan terjadinya pasang surut di lautan dan pemanjangan waktu pada hari di Bumi. Maka dari itu, muncullah […]
-
5 Fakta Unik dari Frederique Constant
Read moreJika Anda seorang penggemar mobil reli, Anda pasti pernah mendengar tentang jam tangan Frederique Constant. Brand jam tangan mewah ini telah menjadi sponsor untuk mobil reli di seluruh dunia. Tidak hanya itu, Frederique Constant juga memiliki berbagai macam jam tangan mewah yang accessible dan memiliki reputasi sebagai produsen jam tangan pertama yang membuat in-house Heart […]
-
Jenis-Jenis Teknik Finishing dalam Movement Jam Tangan Mewah
Read moreSebuah jam tangan mewah, selain hadir dengan movement dan komplikasi canggih, juga memiliki sentuhan mewah yang unik untuk setiap gerakan. Di setiap finishing memiliki teknik khusus yang tentunya berbeda untuk setiap gerakan. Teknik finishing apa yang masih digunakan oleh pembuat jam sampai hari ini? Berikut ini adalah panduan mendalam untuk mengenal berbagai teknik yang digunakan […]
-
Pengertian Sesungguhnya dari Haute Horlogerie
Read moreSama seperti haute couture pada dunia fashion and haute cuisine pada dunia kuliner, haute horlogerie merupakan kata yang mewakilkan standar paling tinggi pada dunia jam tangan. Artian langsung dari Haute Horlogerie yang merupakan bahasa Perancis ke bahasa Indonesia adalah “Jam Tangan Kelas Atas”. Banyak yang menyangka kalau Haute Horlogerie adalah jam tangan mewah. Pernyataan tersebut […]
-
5 Fakta Menarik Tentang Breitling
Read moreBrand asal Swiss ini sudah didirikan sejak tahun 1884 oleh Leon Breitling. Jam tangan Breitling sampai saat ini terkenal dengan tingkat akurasinya yang sangat tinggi, dan sering sekali dikaitkan dengan dunia aviasi sampai saat ini. Ada beberapa fakta menarik dari Brand Breitling, apa saja itu? Kami sudah mengumpulkannya di bawah ini. Breitling Cosmonaute merupakan chronograph […]
-
5 Perempuan yang Berperan Besar dalam Industri Jam Tangan
Read moreHari Perempuan Internasional dibuat untuk merayakan para perempuan atas semua hal yang sudah mereka lakukan, baik itu di rumah, di kantor, maupun di komunitasnya. Hari ini sangat penting bagi seluruh wanita di dunia untuk mengingatkan mereka tentang hal-hal baik yang sudah mereka lakukan bagi diri sendiri dan orang lain. Untuk merayakan Hari Perempuan Internasional pada […]
-
Apa Itu Mainspring dalam Jam Tangan?
Read moreJika Anda pecinta jam tangan mekanikal, pastinya sering mendengar atau melihat kata “mainspring” pada sebuah movement jam tangan automatic. Lalu, apa itu mainspring? Bisa dibilang, mainspring merupakan penggerak utama sebuah jam tangan, sama fungsinya seperti jantung manusia. Jika jantung memompa darah ke seluruh bagian tubuh manusia, mainspring ini tugasnya adalah untuk menyimpan energi kemudian menyalurkannya ke […]
-
5 Alasan Mengapa Jam Tangan Pilot Pria Tepat untuk Anda
Read moreJam tangan pilot merupakan jam tangan yang desainnya terinspirasi dari instrumen aviasi pada awal abad 20-an. Para pilot dan navigator menggunakan jam tangan jenis ini bukan hanya sekadar jam tangan, namun sebagai alat bantu mereka dalam mengatur waktu dan posisi penerbangan. Untuk memudahkan dalam membaca jam tangan dalam segala kondisi cahaya, model awal jam tangan […]
-
Mengenal Lebih Jauh Tentang Skeleton Movement Jam Tangan
Read moreMenggunakan jam tangan skeleton seperti membawa sebuah karya seni di pergelangan tangan Anda. Sebuah movement dirancang dengan membuat struktur yang sudah didesain dengan rapi dan menjunjung tinggi nilai estetika. Membuat pengguna jam tangan bisa menikmati bagaimana cara movement bekerja dengan sangat indah. Seorang watch enthusiast akan sangat memperhatikan tentang sistem mekanikal yang terletak di balik […]
-
Apakah Arti In-House Movement?
Read moreKetika membaca sebuah ulasan atau berita jam tangan di INTime sebelum memutuskan untuk membeli, Anda mungkin sering menemukan kata “in-house movement”. Biasanya ini muncul pada review ataupun spesifikasi jam tangan mewah. Lalu, apakah Anda sudah tahu maksud dari movement tersebut? Jadi, sebuah jam tangan memiliki in-house movement adalah ketika semua komponen pada movement-nya dibuat oleh brand […]